Puluhan Pengunjuk Rasa Ricuh di Lapangan Beringin Kota Subulussalam dengan Masyarakat

admin

- Redaksi

Jumat, 20 September 2024 - 12:58 WIB

5010 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Aksi Unjuk Rasa Masyarakat di Lapangan Beringin Kota Subulussalam berujung ricuh, masyarakat minta Para Pendemo Jangan anarkis dan rasis. Aksi puluhan orang unjuk rasa yang diklem ingin menegakkan UUPA dan Qanun Aceh berujung ricuh, masyarakat sekitar kota Subulussalam hanya mengharapkan Pilkada Kota Subulussalam berjalan damai, tertib dan terkendali.

Akhirnya kericuhan dua kubu masyarakat kota Subulussalam itu, dapat diatasi setelah adanya kedatangan beberapa unsur pengamanan dari Polres Subulussalam menglerai kedua Kubu masyarakat yang sempat adu mulut dan riskan batu hatam tersebut.

Salah seorang TIM pemenangan Bintang-Faisal Sabri Kombih berhasil diwawancara terkait aksi puluhan masyarakat yang berujuk rasa tepat di depan Kantor pemenangan Bintang-Faisal menurutnya ” Kami tidak melarang siapa pun ingin melakukan unjuk rasa, tapi kami meminta jangan memancing kerusuhan, apalagi mereka tau posko kami untuk kecamatan Simpang Kiri berada di depan lapangan beringin”

“Kami meminta untuk saling menghargai apalagi di surat demo mereka langsung menyebut nama kandidat kami. Kalau mereka Jual kami siap beli” Ujar Sabri Kombih Tim Pemenagan Bintang-Faisal kandidat Walikota Subulussalam tersebut.

Redaksi:Team FRN

Berita Terkait

Antusias Warga Sambut Hangat Kehadiran Paslon Urut 04, Bintang- Faisal Sahabat Semua Suku
Haji Bintang Kandidat Walikota Subulussalam, Difitnah Ijazahnya
Aksi Sigap Personel Brimob Aceh, Membantu Masyarakat Yang Terdampak Banjir Di Sultan Daulat Kota Subulussalam
Harmonisasi Ide Ulama & Pemilik Pondok Pesantren, Bintang Wujudkan Jadi Kota Islami
Tim Suksesi Bintang-Faisal Terbentuk di Semua Level, Kampong & Dusun
Kita Butuh Vigur Dari Tinta Lae Shoraya “Tapun Faisal gek..”
Ulang Pungurren Gek, Pilkada Kota Subulussalam Damai Tanpa Ada Upaya Menggagalkan Paslon
Ajo Ketua Tim Pemenangan “Bintang-Faisal” Sultan Daulat Menyala lagi

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 10:50 WIB

Aktivis 10 Pemuda Minta Tangkap Joki Berdalih Sertifikasi PPG

Selasa, 22 Oktober 2024 - 03:16 WIB

Samurai: Program Paslon Nomor Urut 2 “RASA” Dinilai Positif Menuju Perubahan Aceh Tenggara, Ketua DPRK Jangan Bicara Ngaur

Minggu, 6 Oktober 2024 - 14:56 WIB

Masyarakat Wajib Tahu, Raidin Pinim-Syahrizal Punya Program Santunan Kematian Sebesar Rp 3 Juta Rupiah Per Jiwa

Rabu, 25 September 2024 - 07:21 WIB

Salam Kemenagan, Masyarakat Aceh Tenggara Wajib Tahu Visi Dan Misi Raidin Pinim-Syahrizal (RASA) Nomor Urut 2

Selasa, 24 September 2024 - 16:45 WIB

Polisi Didesak Tangkap Oknum Kepala Desa Kisam Kute Pasir Pelaku Pengancaman & Intimidasi Wartawan

Senin, 23 September 2024 - 17:25 WIB

Wartawan Dianiaya di Depan Polda Sumut, LBH Minta Polisi Bertindak Cepat dan Serius, Ini Tanggapan PWI, KKJ dan LPSK

Senin, 23 September 2024 - 16:44 WIB

Soal Ancam Wartawan, Kades Kisam Kute Pasir Resmi Dilaporkan ke Polres Agara 

Senin, 23 September 2024 - 16:25 WIB

KIP Agara Tetapkan Paslon RASA Nomor urut 2 Pilkada 2024

Berita Terbaru