Eks Denmark Ajak Bustami Hamzah Kuburkan Niat Maju Gubernur Aceh, Lalu Bergabung ke-Mualem.

admin

- Redaksi

Minggu, 11 Agustus 2024 - 18:55 WIB

5026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIGLI – Masa Pj (penunjukan pejabat) sementara Gubernur Aceh Bustami Hamzah hampir berakhir, ada informasi yang berkembang Ia lagi mencari dukungan Partai Politik untuk maju mencalonkan diri sebagai Gubernur Aceh pada Pilkada 2024.

“Namun demikian rasanya Bustami lebih baik menguburkan niatnya maju Cagub, lalu membantu mantan Panglima GAM Muzakir Manaf yang kabarnya merupakan calon kuat Gubernur Aceh,” kata Tarmizi Age Pemerhati Politik Aceh, Sabtu (10/8/2024).

Pada dasarnya ramai sekali tokoh-tokoh penting yang ingin maju memimpin Aceh, tapi kelihatannya sulit mencari pasangan yang cocok, ini merupakan salah satu kendala besar bagi setiap calon.

Apa lagi yang berkeinginan mau maju jika bisa dapat posisinya sebagai Calon Gubernur bukan Wagub. Nah, bisa saja Bustami Hamzah juga dihadapkan pada masaalah yang sama.

“Memilih pasangan yang benar-benar sepasan seperti sepatu bukanlah hal yang mudah, mereka selalu seiring sejalan, saling menghargai, dan tidak mau meninggal pasangannya dalam keadaan apa pun jua,” sebut Mukarram nama akrab Tarmizi Age Mantan Aktivis Aceh di Denmark itu, memberi contoh.

Menurut lelaki yang pernah menetap di Negara yang beribu kota Copenhagen itu, kali ini biarlah Bustami bantu Mualem dari pada maju Cagub yang pada akhirnya rakyat akan terkotak-kotak.

Sudahlah, Bustami berbesar hati batalkan niatnya dan bergabung ke-Mualem, sehingga Mantan Panglima GAM itu akan lebih mudah meraih kemenangan, walau tidak terlalu berpengaruh, namun signifikan, pungkas Tarmizi Age.

Berita Terkait

Wau…!!! Ribuan Pendukung Serta Relawan Menghantarkan Pasangan YES – Dirham Resmi Mendaftar di KPU Lamongan
Kabar Penting, BW Ketum PNA Dukung Penuh Pasangan Mualem – Dek Fad
Satria Aceh, Siap Memenangkan Mualem – Dek Fad
Ketum AHY Serah Lansung Surat B1 – KWK Partai Demokrat ke Mualem – Dek Fad
PSI Rekomendasi Mualem-Dek Fad, Kaesang Siap Turun Kampanye
Aceh Deklarasi MUALEM – DEK FAD Pasangan Perjuangan dan Pembangunan
Dr. TB Massa Djafar: Partai PAS Tidak Transparan dalam Penjaringan Calon Kepala Daerah
Rekam Jejak Calon Bupati Klungkung Made Satria SH di Usung PDIP, Perindo dan Hanura Periode 2019-2024

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 01:50 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas pancur batu kunjungi Cabang Kejaksaan Negeri Pancur Batu

Senin, 3 Februari 2025 - 13:06 WIB

Punguan Puraja Hutahaean Dohot Boru Kota Medan Sektor 10 Tegal Rejo Gelar Pesta Bona Taon

Minggu, 2 Februari 2025 - 17:55 WIB

Silaturahmi dan Strike! Kakanwil Ditjenimipas Sumut Yudi Suseno Pancing Ikan Besar Bersama GM FKPPI Medan

Minggu, 2 Februari 2025 - 13:41 WIB

Iman dan Budaya sebagai Pondasi, Modal bagi Generasi Unggul Masa Depan Indonesia

Jumat, 31 Januari 2025 - 09:09 WIB

Denpom I/5 Medan dan Persit KCK Anak Ranting 5 Rutin Bagikan Makanan dalam Jumat Berkah

Senin, 27 Januari 2025 - 11:06 WIB

Patroli Rutin Tim Anti Begal Denpom I/5 Medan Berjalan Lancar

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:17 WIB

Yekti Apriyanti Resmi Dilantik Sebagai Ketua Majelis Pembimbing Gugus Depan Pramuka 22080 Lapas Perempuan Bandung

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:07 WIB

Galang Sponsorship, Manajemen PSMS Dituding Catut 4O Klub

Berita Terbaru