Cegah Curat, Curas, Curanmor, Narkoba Dan Premanisme, Personel Polsek Kuntodarussalam Giat Patroli KRYD

admin

- Redaksi

Minggu, 11 Agustus 2024 - 01:19 WIB

50153 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Maksimalkan fungsi patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Wilayah Hukum Polsek Kunto Darussalam, Polres Rokan Hulu (Rohul), guna mengantisipasi Tindak Pidana (TP) Curat, Curas, Curanmor, Narkoba dan Premanisme, Sabtu (10/8/2024) sekitar pukul 20.30 Wib.

Patroli KRYD tersebut, langsung dipimpin Kapolsek Kunto Darussalam AKP Buyung Kardinal SH MH, di dampingi Kanit Binmas Aipda Lewi Sulwanto Malau, Kanit Intelkam Aiptu Roma Disliko SE, Bhabinkamtibmas Aipda Hendra Wahyudi, Bhabinkamtibmas Bripka Umar Eka Saputra SH, Bhabinkamtibmas Bripka Musmuliadi, Bhabinkamtibmas Bripka D.P. Hutagalung, Banit Samapta Brigadir Farid Afrizal dan Banit Reskrim Briptu Deni Satria

“Sasaran KRYD seperti Narkoba, Premanisme Senjata Tajam (Sajam), Senjata Api (Senpi) dan Pelaku Curat,” kata Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH melalui Kapolsek AKP Buyung Kardinal SH MH.

“Setelah Kita melakukan patroli, semuanya nihil, cuma ada Satu Unit Kendaraan Bermotor (Ranmor) tidak dilengkapi STNK,” lanjutnya.

Orang Nomor Satu di Mako Polsek Kuntodarussalam ini, menjelaskan langkah-langkah patroli KRYD dengan melaksanakan Stasioner Harkamtibmas di SP AS Desa Pagaran Tapah Kecamatan Pagaran Tapah Darussalam.

“Hal ini, guna antisipasi Tindak Pidana Curas, Curat dan Curanmor (C3) dan mengantisipasi Pelaku Tindak Pidana masuk ke wilayah Hukum Polsek Kunto Darussalam,” terang Eks Kasat Reskrim Polres Rohul ini.

Selain itu, Kapolsek bersama Personilnya, giat pengecekan terhadap Pemuda yang berkumpul – kumpul dan memberikan himbauan agar segera pulang ke rumah dan tidak berkeliaran.

“Patroli ini, termasuk guna antisipasi kenakalan Remaja dan melakukan pemeriksaan terhadap Pengendara dan Kendaraan guna antisipasi membawa Narkoba, Sajam dan Senpi,” pungkasnya mengakhiri.

Giat KRYD selesai pukul 22.30 Wib, selama berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif. (B/sek-kds/Humas Polres Rohul)

Berita Terkait

FKMB Bakal Kawal Perbaikan Tebing Sungai Yang Ambrol, Diduga Faktor Alam ‘Force Mayor’
Kakanwil BPN Kepri, Nurus Sholichin Dampingi Gubernur Hadiri Tabligh Akbar Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Refleksi ATR/BPN Karawang Tahun 2024, Sederet Prestasi Mulai dari Juara Nasional Hingga Tuntaskan PSN
Refleksi ATR/BPN Karawang Tahun 2024, Sederet Prestasi Mulai dari Juara Nasional Hingga Tuntaskan PSN
Personel Subdenpom I/5-3 Pangkalan Brandan Amankan Arus Kendaraan di Simpang Puraka dan Simpang Tangsi
Pemilik Tambang PT Cahaya Bumi Asseleng klaim gunakan solar industri
Didampingi ITK, Pemilik Lahan Area Pelabuhan Gili Mas Lembar Gelar Aksi Unjuk Rasa Tagih Pelindo
Dalam rangka Ujian Kenaikan Tingkat INKANAS Kab.Lamongan.Ketua umum Bapak Kapolres,ketua harian Kasat Lantas.Tadi yg membuka Kanit Gakkum Lantas IPDA Hadi.Karena Bapak Kapolres & Kasatlantas ada giat disurabaya.

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 01:50 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas pancur batu kunjungi Cabang Kejaksaan Negeri Pancur Batu

Senin, 3 Februari 2025 - 13:06 WIB

Punguan Puraja Hutahaean Dohot Boru Kota Medan Sektor 10 Tegal Rejo Gelar Pesta Bona Taon

Minggu, 2 Februari 2025 - 17:55 WIB

Silaturahmi dan Strike! Kakanwil Ditjenimipas Sumut Yudi Suseno Pancing Ikan Besar Bersama GM FKPPI Medan

Minggu, 2 Februari 2025 - 13:41 WIB

Iman dan Budaya sebagai Pondasi, Modal bagi Generasi Unggul Masa Depan Indonesia

Jumat, 31 Januari 2025 - 09:09 WIB

Denpom I/5 Medan dan Persit KCK Anak Ranting 5 Rutin Bagikan Makanan dalam Jumat Berkah

Senin, 27 Januari 2025 - 11:06 WIB

Patroli Rutin Tim Anti Begal Denpom I/5 Medan Berjalan Lancar

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:17 WIB

Yekti Apriyanti Resmi Dilantik Sebagai Ketua Majelis Pembimbing Gugus Depan Pramuka 22080 Lapas Perempuan Bandung

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:07 WIB

Galang Sponsorship, Manajemen PSMS Dituding Catut 4O Klub

Berita Terbaru